Fungsi Menu File Pada Ms Word 2003
- Menu New berfungsi untuk membuat lembar kerja baru
- Menu Open berfugsi untuk membuka hasil pekerjaan dengan menggunakan Ms Word pada penyimpanan direktori file yang lain.
- Menu close berfungsi untuk menutup lembar kerja
- Menu save berfungsi untuk menyimpan hasil kerja
- Menu Save As berfungsi untuk menyimpan hasil kerja dengan direktori penyimpanan yang berbeda. Contoh file dengan nama "latihan 1" di simpan di direktori D atau my documents dan satu file lagi di di simpan di direktori F dalam hal ini menggunakan media penyimpanan dengan menggunakan Flashdisk.
- File Search berfungsi untuk mencari data
- Web page Preview di gunakan untuk melihat hasil pekerjaan namun dengan menggunakan Browser. Contoh Mozila Firefox, Internet Explorer, Safari, Google Chrome dan lain-lain.
- Page Setup digunakan untuk mengatur halaman, dalam hal ini mengatur ukuran kertas, batas pengetikan dan lain-lain.
- print Preview berfungsi untuk melihat hasil kerja sebelum dicetak
- print dberfungsi untuk mencetak hasil kerja
- Menu exit digunakan untuk mengakhiri program
Created By. belajar_ikhlas
No comments:
Post a Comment